Contoh Penyusutan Aktiva Tetap Metode Jumlah Angka Tahun

Konten [Tampil]

Contoh penyusutan aktiva tetap metode jumlah angka tahun diperuntukkan bagi entitas yang ingin mempercepat penggunaan biaya perolehan sebagai beban fiskal. Penentuan biaya perolehan aset tetap harus dijalankan sesuai prinsip akuntansi yang berterima umum sesuai nilai kas yang dibayarkan secara tunai.

Contoh soal dan jawaban depresiasi aset tetap metode jumlah angka tahun bertujuan agar biaya perolehan dapat dijadikan beban fiskal. Dalam penyusutan aktiva tetap metode saldo menurun berganda, besarnya persentase dihitung dari umur manfaat perolehan aset tetap selama tahun berjalan dikalikan dua.

Rangkuman rumus penyusutan metode jumlah angka tahun diperhitungkan berdasarkan laba rugi yang didapatkan perusahaan setiap bulannya. Beban penyusutan dijadikan biaya operasional entitas untuk membantu kegiatan produksi agar dapat menghasilkan pendapatan kena pajak yang terpotongkan pajak penghasilan.

Contoh Penyusutan Aktiva Tetap Metode Jumlah Angka Tahun

Pengertian dan Macam-Macam Metode Depresiasi Aktiva Tetap

Pengertian aktiva tetap menurut para ahli adalah kekayaan perusahaan yang digunakan untuk membantu kegiatan operasional agar dapat menghasilkan pendapatan ditahun berjalan. Materi aset tetap berkaitan dengan beban depresiasi dan biaya pemeliharaan aktiva agar dapat menghasilkan produk secara optimal.

Metode depresiasi aktiva tetap dapat dipilih oleh perusahaan menyesuaikan kualitas dari aset yang dibelinya. Penyusutan harus dapat mempresentasikan alokasi biaya perolehan secara riil sebagai beban tahun berjalan. Cara menentukan umur manfaat aset tetap dapat dilihat dari tabel usia manfaat aset pemerintah daerah.

Metode jumlah angka tahun merupakan salah satu penyusutan yang dipercepat untuk menyesuaikan dengan tingkat penggunaan aktiva tetap. Cara menghitung biaya perolehan diakui sebesar pengeluaran kas perusahaan untuk mempersiapkan mesin, kendaraan, bangunan dan gedung agar mampu menghasilkan pendapatan.

Baca Juga: Contoh Pembelian Aktiva Tetap Secara Sekaligus Lump-Sum

Contoh Soal Depresiasi Aktiva Tetap Menurut Pajak

Cara menghitung penyusutan aktiva tetep menurut akuntansi dan perpajakan memiliki beberapa perbedaan. Akuntansi memperkenankan perusahaan untuk memiliki nilai residu. Perpajakan tidak menghendaki entitas mengakui nilai residu diakhir periode penggunaan aktiva tetap berwujud.

Contoh soal penyusutan aktiva tetap metode jumlah angka tahun diperuntukkan sebagai upaya meningkatkan biaya fiskal tahun berjalan. Perusahaan harus melakukan koreksi fiskal ketika ingin melaporkan spt tahunan badan untuk menghindari adanya kewajiban dan aktiva pajak tangguhan.

Contoh soal dan jawaban penyusutan aset tetap terjadi pada PT Rafinternet yang telah membeli meja kantor seharga Rp 5.360.000. Meja kantor akan dilakukan depresiasi menggunakan sum of year's digit method. Bagaimana cara menghitung beban penyusutan dan ayat jurnal penyesuaian yang harus dibuat perusahaan?

Baca Juga: Langkah-Langkah Input Aktiva Tetap di Accurate

Cara Menghitung Beban Penyusutan Metode Saldo Menurun Berganda

Cara menghitung beban penyusutan metode saldo menurun berganda memungkinkan entitas membebankan biaya fiskal yang lebih tinggi. Perbedaan laporan keuangan akuntansi dan perpajakan terletak pada boleh tidaknya sebuah biaya dijadikan beban pengurang penghasilan kena pajak tahun berjalan.

Rangkuman penyusutan aktiva metode saldo menurun berganda harus diterapkan bagi entitas yang memiliki upaya mempercepat penggunaan aset tetap. Aktiva tetap diakui ketika perusahan mengeluarkan sejumlah kas dan setara kas untuk melakukan pembelian dan penggunaan aset tersebut.

Contoh soal dan jawaban penyusutan metode jumlah angka tahun dapat menjadi keuntungan ketika entitas tidak ingin membayarkan pajak penghasilan lebih banyak. Contoh perhitungan biaya penyusutan dan akumulasi depresiasi aktiva menggunakan metode sum of year's digit method adalah

TahunFaktor Pembagi Biaya Perolehan Biaya Depresiasi Akumulasi Penyusutan
20214 Rp 5.360.000 Rp 2.144.000 Rp 2.144.000
20223 Rp 5.360.000 Rp 1.608.000 Rp 3.752.000
20232 Rp 5.360.000 Rp 1.072.000 Rp 4.824.000
20241 Rp 5.360.000 Rp 536.000 Rp 5.360.000

Ayat jurnal penyesuaian penyusutan metode jumlah angka tahun wajib diselenggarakan untuk mencatat seluruh riwayat transaksi yang terjadi di perusahaan. Adapun jurnal umum yang dibuat di tahun pertama adalah

TanggalKeteranganDebitKredit
08/02/2021Beban Depresiasi Rp 2.144.000
Akumulasi Depresiasi Rp 2.144.000
(Jurnal Depresiasi Tahun Pertama)

Baca Juga: Cara Menentukan Umur Ekonomis Aset Tetap Menurut Pajak

Demikian contoh penyusutan aktiva tetap metode jumlah angka tahun dalam akuntansi perpajakan. Penyebab perusahaan harus memperhitungkan dan mengakui beban depresiasi adalah harga pembelian aktiva tidak diperkenankan langsung diakui ditahun awal penggunaan, tetapi harus dialokasikan selama masa manfaatnya.

0 Response to "Contoh Penyusutan Aktiva Tetap Metode Jumlah Angka Tahun"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijaksana

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel