Cara setting focus assist pada windows 10 fitur redstone

Konten [Tampil]
Cara setting focus assist pada windows 10 fitur redstone

Windows 10 merupakan varian lain dari berbagai operasi system yang sering digunakan. Baru-baru ini mereka mempunyai update yaitu fitur Focus Assist. Fitur Assist berguna untuk membantu user atau pengguna dalam mengatur dan memaksimalkan dan mengatur notifikasi atau pemberitahuan sesuai dengan kebutuhannya masing-masing..

Jadi pengguna dapat dengan mudah mengatur pemberitahuan mana saja yang bisa digunakan untuk mendukung pekerjaan mereka setiap hari. Lantas bagaimana cara menggunakan fitur focus assist atau redstone 4? Okelah saya akan memberikan cara menggunakan fitur focus assist tersebut. Perhatikan langkah-langkahnya sebagai berikut ya.

a. Pertama, anda harus membuka menu opsi Setting pada windows yang anda miliki atau anda dapat menggunakan shortcut mudah yaitu tombol Win + I pada keyboard, tombol WIN adalah tombol berlogo windows ya.

b.Kemudian ada opsi setting tersebut kita pilih system, maka selanjutnya akan dibawa ke pengaturan sistem.

c. Pada opsi tersebut anda harus pilih opsi fitur focus assist ya, nanti akan muncul berbagai pengaturan yang lainnya.

d. Kemudian anda pilih mode focus assists sesuai dengan kebutuhan anda ya, mode tersebut memiliki beberapa fungsi antara lain.

- Off : berarti focus assist tidak akan berjalan ya, sehingga semua notifikasi akan selalu tampil pada sistem anda
- Priority Only : Berarti hanya beberapa notifikasi penting yang akan tampil ya.
- Alarm Only : Berarti hanya notifikasi waktu alarm saja yang akan ditampilkan pada kilas anda.

e. Pada pilihan Automatic Rules, anda dapat mengatur notifikasi berada pada kapan waktunya sesuai dengan keinginan anda.
- Mulai dari saat sistem melakukan duplikasi layar atau pada saat sedang dalam full screen ya.

Demikilah cara mengatur fitur focus assist pada windows 10, windows akan menjalankan perintah anda ketika anda memerintahkannya benar ya

0 Response to "Cara setting focus assist pada windows 10 fitur redstone"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijaksana

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel