Cara Screenshot di Laptop / PC

Konten [Tampil]
Saat browsing dan menemukan informasi yang kita butuhkan namun malas untuk meng copas / ‎menulis nya kita akan memilih untuk meng screenshot nya. Namun beberapa dari teman-teman akan ‎bingung bagaimana cara screenshot di laptop/ PC

Cara nya sangat sederhana. Tanpa perlu bantuan software / aplikasi. Kalian hanya perlu keyboard yang ‎berfungsi dan aplikasi Paint. Hehehe. Dan saya yakin aplikasi Paint pasti ada di PC teman-teman karena ‎ini adalah aplikasi bawaan dari Windows. Cara nya???‎

Jika sudah mendapat bagian yang di inginkan tekan tombol “PrtSc SysRq” pada keyboard lalu buka ‎aplikasi paint dan klik paste. Kalian tinggal memotong bagian yang tidak perlu dan save. Gambar akan ‎tersimpan dalam format png. Atau kalian juga bisa mem paste langsung di Ms. Word. Jadi tidak usah ‎menyimpan gambar nya di Paint, dan insert di Ms. Word. Namun beberapa browser juga menyediakan fasilitas ‎Screenshot

Cara Screenshot di Laptop / PC

‎1.‎ Pada Google Chrome
  • Klik tombol 3 dititik di pojok kanan atas lalu pilih "more tools" dan kemudian, pilih opsi ‎‎'Developer tools". 
ss of . . .
  • Kemudian Klik tombol Toggle Device Mode, kalian hanya perlu mengarah kan kursor pada ‎tombol jika bingung. Jika sudah ketemu klik saja . Dan akan berubah jadi biru.‎
ss of . . .
  • Kalian bisa memilih screenshot yang cocok  perangkat pada menu responsive dan juga ‎orientasi nya.‎
  • Jika sudah yakin klik 3 titik vertical lalu pilih screenshot
ss of . . .

Atau jika kesusahan kalian bisa menggunakan cara yang pertama.‎

‎2.‎ Pada Mozilla Firefox
Pada Mozilla firefox terbaru sudah di sediakan menu screenhot. Cukup klik garis horizontal tiga di kanan atas dan kalian ‎akan melihat nya. Lalu aturlah ukuran gambar yang di inginkan dan klik .dan gambar akan ‎tersimpan.
ss of . . . . .

Atau teman-teman juga bisa pakai cara ini yaitu, klik File Developer. Ini akan membuka alat ‎pengembang web. Atau, dengan shortcut 'Ctrl + Shift + I Lalu pilihlah  "Responsive Design ‎Mode"

Itu adalah cara screenshot di laptop atau PC. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.‎

0 Response to "Cara Screenshot di Laptop / PC"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijaksana

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel