Cara menggunakan mode saku di android

Konten [Tampil]
Cara menggunakan mode saku di android

Mode saku adalah suatu mode dimana ketika kita menaruh smartphone pada saku celana atau kemeja anda maka secara otomatis tidak dapat disentuh sehingga smartphone tidak akan berfungsi secara sementara.

Zaman sekarang ini semua produsen berusaha untuk memberikan fitur mode saku, hal ini menyangkut masalah keamanan dalam perangkat yang digunakan oleh konsumen. Fitur mode saku berperan agar smartphone tidak hidup ketika mode saku nyala atau secara otomatis ke kunci layarnya ketika ditaruh disaku. 

Pada smartphone xiaomi telah menggunakan fitur ini yang dibawa dari pabrikan atau sistem bawaan sehingga pengguna tidak perlu mendownload lagi aplikasi tambahan untuk menggunakan fitur ini. Fitur ini menyangkut interaksi antara ponsel dengan tangan manusia, sehingga apabila di deteksi bukan merupakan tangan manusia / pegangan manusia maka hal itu akan berfungsi dari mode saku untuk mencegahnya. Lantas bagaimana cara menggunakan mode saku pada semua smartphone android, simaklah caranya dibawah ini.

CARA MENGAKTIFKAN MODE SAKU ANDROID

- Pertama anda akses ke Setelan dan carilah menu Kunci layar & sandi.

menggunakan

- Pada menu kunci layar & sandi, anda akan menjumpai Setelan Lanjutan.

Cara menggunakan mode saku di android

- Aktifkan mode saku dengan menggeser tombol seperti yang ada digambar ya.

Cara menggunakan mode saku di android


- Selesai
Untuk dapat membuktikannya anda dapat menaruh smartphone anda pada saku celana atau baju anda, nanti secara otomatis smartphone akan mengunci layar. Dan ingatlah, ini juga berlaku kerika anda menggunakan penutup tangan contohnya sarung tangan, sistem tetap akan mendeteksi bahwa penutup tangan yang anda gunakan adalah penghalang sensor dan akan tetap mematikan layar smartphone ya

Demikianlah cara menggunakan mode saku di xiaomi dan android semoga anda dapat mempraktekannya

0 Response to "Cara menggunakan mode saku di android"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijaksana

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel