Apakah Bisa Beli Pulsa By U di Konter dan Indomaret
Konten [Tampil]
Nah cara beli pulsa by u dikonter apakah bisa dilakukan? ini menjadi persoalan bagi seseorang yang mau membeli paket internet dan kuota topping by u untuk mengakses aplikasi tertentu. Nah ada beberapa tahapan yang diperlukan untuk membeli pulsa by u di konter ya.
Apakah Bisa Beli Pulsa By U di Konter dan Indomaret
Cara Membeli Pulsa By U di Konter dan Indomaret
Cara membeli pulsa by u di konter dan indomaret dapat dilakukan oleh semua nomer yang telah dikeluarkan baik 085155 ataukan 085156/7. Nah adapun langkah yang harus ditempuh yakni.- Pastikan nomer by u anda telah diputuskan hubungan ke internet (Data Mati)
- Pergi ke konter elektronik yang masih mengirimkan pulsa melalui sms dan bukannya melalui aplikasi.
- Sebutkan nomer by u dan berikan informasi bahwa anda ingin mengisi pulsa melalui telkomsel ya.
- Berikan uang sesuai dengan nominal pulsa yang anda inginkan.
- Nah tunggu pulsanya masuk dan anda akan menerima serial number (sn)
Baca Juga: Cara Membuat Config Http Injector Kuota Topping By U
Cara Mengatasi Pulsa By U Tidak Masuk Ketika Beli di Konter
Cara mengatasi pulsa by u yang dibeli di konter tidak masuk padahal sudah menerima serial number / sn tentunya menjadi permasalahan baru. Pihak konter tidak akan mengembalikan uang yang diperuntukan untuk membeli pulsa ketika mereka telah menerima sn atau serial number.Nah agar pulsa by u yang dibeli di konter masuk maka anda harus menghubungi pihak admin by u, ingatlah agar berbicara dengan orang langsung dan bukannya robot ya. Selanjutnya anda berikan serial number tersebut agar pulsa yang anda beli tadi dikirimkan ya.
Cara menghubungi customer service by u adalah masuk ke akun anda > klik laporan permasalahan / bantuan > klik icon di pojok kanan bawah > tunggu untuk tersambung ke robot > isikan permasalahan dasar > nanti akan dimintai untuk menghubungi pihak admin asli ya.
Baca Juga: Cara Unreg Kartu By U (Hapus Nomer Nik dan KK di By.U)Demikianlah Apakah Bisa Beli Pulsa By U di Konter dan Indomaret semoga anda paham ya.
0 Response to "Apakah Bisa Beli Pulsa By U di Konter dan Indomaret"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijaksana