Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi di Xiaomi Redmi

Konten [Tampil]
Cara mengganti warna lampu notifikasi xiamoni merupakan langkah mengganti warna putih menjadi warna yang kita sukai seperti merah, hijau dan lain-lain. Xiaomi merupakan salah satu vendor smartphone yang terkenal terutama di Indonesia. Mereka memberikan kualitas dan fitur yang sangat inovatif tentunya. Fitur Xiaomi yang di senangi adalah lampu notifikasi yang berada di bagian atas layar. Lampu notifikasi akan aktif ketika ada pemberitahuan pesan atau lainnya seperti email masuk, game, ketika ngechas dan update aplikasi.

Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi di Xiaomi Redmi
Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi di Xiaomi Redmi


Nah cara mengganti warna lampu notifikasi Xiaomi akan memberikan tampilan lampu yang berbeda-beda bergantung dengan Notifikasi yang muncul di smartphone anda. Seperti notifikasi WhatsApp yang dibuat warna hijau, biru untuk Facebook dan cokelat untuk charging. Nah ternyata anda bisa mengubah warna lampu notifikasi di Xiaomi lho. Bagaimana cara ganti warna lampu notifikasi Xiaomi? Berikut adalah caranya.



Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi di Xiaomi

Cara mengganti warna lampu notifikasi Xiaomi tidaklah begitu sulit dilakukan serta anda tidak perlu persyaratan khusus seperti root atau memasang terpopuler bahkan memasang Rom khusus.
  • Pertama anda buka menu Setting / Pengaturan di Xiaomi anda.
  • Kemudian anda pilih sub menu UMUM.
  • Anda akan menemukan menu lampu notifikasi, pilih ya.
  • Kemudian anda akan  diarahkan untuk mengatur warna lampu notifikasi untuk beberapa pemberitahuan aplikasi. 
  • Pilihlah warna yang sesuai dengan keinginan anda.
Nah cara mengganti warna lampu notifikasi tanpa aplikasi pihak ketiga telah saya berikan ya.

Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi dengan Aplikasi Pihak ketiga.

Cara mengganti warna lampu notifikasi dengan aplikasi pihak ketiga merupakan cara agar anda bisa mengubah warna dimana menu utama tidak menyediakan fitur tersebut.

Nah cara mengganti warna lampu notifikasi ini membutuhkan aplikasi pendukung Light Flow. Adapun caranya adalah sebagai berikut.
  • Pertama anda download dahulu aplikasi Light Flow ya.
  • Install aplikasi tersebut ya.
  • Lalu anda berikan izin aksebilitas ya karena aplikasi akan mengubah akses ke lampu notifikasi.
  • Lalu anda buka aplikasi tersebut, akan ada beberapa fitur dimana anda dapat mengatur durasi cahaya LED, kecepatan flash dan lainnya ya.
Nah cara mengubah warna lampu notifikasi di Xiaomi telah saya telah berikan ya, semoga anda paham ya.

Cara Mengatasi Warna Lampu Notifikasi yang Tidak bisa Keluar.

Cara mengatasi warna lampu notifikasi yang tidak bisa keluar merupakan salah satu solusi anda bisa gunakan untuk mengatasinya.

Beberapa cara mengatasi warna lampu notifikasi tidak muncul.

  • Mode hemat daya sedang aktif.
Silahkan anda matikan mode hemat data, mode ini merupakan salah satu penyebab yang menjadikan lampu notifikasi hp xiaomi tidak aktif. Caranya adalah sebagai berikut.

Masuk ke menu pengaturan > baterai > performa. Lalu anda pilih menu pengelola penggunaan baterai aplikasi dan anda pilih nonaktifkan mode hemat data.
  • Mode hemat daya yang aktif terbatas.
Cara mengganti warna lampu notifikasi Xiaomi tentunya ada beberapa masalah, salah satunya adalah anda harus menonaktifkan fitur mode hemat daya. Nah yang perlu anda ingin adalah untuk tetap menjada agar fitur lampu notifikasi tetap dalam keadaan limited.
  • Cara mengaktifkan lampu notifikasi secara manual.
Apabila kedua cara diatas tidak berhasil. Malas anda dapat mengaktifkannya melalui cara manual. Adapun caranya adalah dengan membuka menu pengaturan dan pilih menu setelan tambahan dan aktifkan fitur kedipkan lampu notifikasi.

Nah cara mengganti warna lampu notifikasi Xiaomi telah saya ungkapkan ya

0 Response to "Cara Mengganti Warna Lampu Notifikasi di Xiaomi Redmi"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijaksana

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel